03/06/2013

Agung Hercules, Pedangdut Koplak


Agung Hercules, pedangdut koplak yang terkenal dengan single hit-nya "Astuti" ini emang bikin banyak orang tertawa sekaligus penasaran. Cowok yang nama aslinya Agung Santoso ini, memakai nama Hercules sebagai nama panggungnya, sebagai penyanyi dangdut dan entertainer.


Selain itu, Agung Hercules memiliki branding yang berbeda dari yang lain, yaitu dengan menggunakan istilah2 fitness, mulai dari gitar barbel, cincin barbel, mikrofon barbel, dan rantai barbel. "Tidak Goyang, Barbel Melayang" atau disingkat TGBM menjadi jargon khasnya. Selain itu, Agung juga mulai merambah bisnis kuliner dengan Bakso Barbel-nya beserta mangkok, sendok dan garpu barbelnya. Waduh, jadi pengen nyoba nih.

4 comments:

  1. Komen Barbel datang!!
    TKBM
    Tidak Komen Barbel Melayang!
    hehehe

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hha, blogger kriminal akhir jaman
      TRBM (Tidak Reply Barbel Melayang)

      Delete
  2. wah, kalu gitu wajib reply dong.
    Hercules, sebenarnya menjatuhkan citra cowok" kekar ;)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Mampir gak reply, tak laporin ke Agung Hercules langsung, hha ^^

      Delete